LANGSUNG CHAT WA
Paket Karimun jawa

KALAU TIDAK MAU DIHAKIMI ORANG BANYAK JANGAN LAKUKAN HAL INI DI KARIMUNJAWA

Pulau Karimunjawa adalah termasuk wisata yang ada di Kabupaten Jepara, letak Pulau Karimunjawa di utara Jawa Tengah lebih tepatnya 80 km dari Kota Kartini, Jepara.

Bagi kamu yg merasa Jenuh bosen suntuk ide gak kunjung datang, itulah saat yg tepat belibur. Yuh piknik biar gak panik visit Taman Nasional karimun jawa, Jawa Tengah, Indonesia.

Wisata Karimunjawa banyak keindahan yg tidak terdapat di daerah wisata lain. bermacam-macam spot wisata bisa anda ditemukan di 27 pulau kecil di Wisata Karimunjawa dengan Harga Paket Wisata Karimunjawa yang terjangkau.

Wisata Karimunjawa memang jauh dari kota jepara tapi jangan salah wisata karimunjawa sudah menjadi tempat favorit untuk para wisatawan lokal maupun mancanegara.

pulau karimunjawa
Gambar 1.1 Sunrise Wisata Karimunjawa

Sudah terbukti bahwa Wisata Karimunjawa memang cantik dan indah karena warga setemoat memang sangat merawat dan melestarikan keindahan alamnya yang masih sangat asli tanpa tercampur tangan sama manusia.

Berikut Hal - Hal yang jangan dilakukan di Wisata Karimunjawa jika kalian tidak mau di hakimi orang banyak :

 

1. Jangan Membuang sampah sembarang

Wisata Karimunjawa sudah terbukti bahwa wisata ini terbukti bersih dari sampah karena apa warga Karimunjawa sudah membuat kesepakatan bahwa warga karimunjawa dan para wisatawan tidak boleh membuang sampah sembarangan karena bisa mengakibatkan :

  • Suasana pantai sudah disegar lagi

  • Kalau sampah sampai masuk ke Laut bisa merusak keindahan Pemandangan Biota lautnya

  • Bisa merusak ekosistem terumbu karang yang ada.

  • Tidak nyaman buat berlibur

     

Maka dari itu warga karimunjawa bersepakat dilarang membuah sampah sembarangan agar Wisata Karimunjawa akan tetap cantik dan nyamna buat berlibur hingga tahun yang akan datang.

2. Jangan membuat keributan

Pulau Karimunjawa terkenal dengan pulau yang damai yang bisa disebut tidak pernah ada yang namanya keributan. Karena apa warga karimunjawa tidak ingin para wisatawan trganggu ketenangannya.

Nah jika kalian tidak ingin di hakimi sama orang banyak jangan sampai kalian membut keributan, karena hal itu sudah tradisi warga karimunjawa untuk tidak ada keributan dalm hal apapun untuk menjaga ketenangan dan kenyamanan setempat.

3. Jangan membawa narkoba

Karimunjawa banyak wisatawan turis atau mancanegara tetapi mereka tidak pernah melakukan keriminal ataupun membawa narkoba, jadi kalian para wisatawan lokal tetap menghargai warga sekitar, jangan sampai melakukan kekerasan ataupun membawa narkoba.

Bagi kalian yang sudah pernah Wisata Karimunjawa pas kalian mau naik kapal express pasti kalian tau setiap kapal express mau berlayar pasti selalu didampingi beberapa polisi.

Karena apa untuk adanya polisi hanya untuk mengamankan agar tidak ada kejadian yang tidak di inginkan misalkan kekerasan, membawa alat tajam, membawa narkoba.

Jadi tetap menghargai kearifaan lokal masyarakat karimunjawa. Liburan santai, nyaman, enak itu tergantung diri kita sendiri bagaimana kita menyikapi nya, jadi jadilah wisatawan yang tetap menjaga kebersihan, ketertiban, dan tetep menghargai warga sekitar saat kita berwisata.

4. Jangan Merusak Alam

Ada beberapa alam yang harus dijaga dan dilestarikan agar Wisata Karimunjawa ini tetap cantik dan nyaman saat di buat berlibur.

  • Jangan Menginjak Terubu karang
Salah satu kegiatan wisata yang mampu menarik jutaan wisatawan untuk mengunjungi Kabupaten Jepara di Kepulauan Karimunjawa adalah snorkeling atau selam permukaan.

Namun sayangnya kegiatan snorkeling ini dikhawatirkan bisa merusak ekosistem laut terutama terumbu karang yang indah di taman Nasional Karimunjawa .

biota laut karimunjawa
Gambar 1.2 Terumbu Karang Pulau Karimunjawa

Camat Karimunjawa Taksin mengatakan , meskipun kerusakan belum begitu parah namun kegiatan ber-snorkeling harus mentaati serta
mengedepankan aturan yang sudah ditentukan .

Hal ini dilakukan untuk menjaga ekosistem laut agar tetap terjaga keindahannya . Bagi kalian para wisatwan lokal maupun mancanegara tetaplah ikut menjaga ALam Wisata Karimunjawa agar tetap terlihat ekxotis dan cantik dalam berbagai segi mulai dari biota laut dan lingkingannya.
  • Mengotori Pasir/ Laut
Wisata Karimunjawa terkenal denagn alam yang cantik dan nyaman buat berlibur dan bersantai untuk terbenamnya matahari.

Tapi semua itu bisa terjadi jika kalian sebagai wisatawan lokal maupun mancanegara mau bekerja sama dalam hal tidak mengotori pasir / laut pertama jangan mnegotori pantai dengan sampat buanglah sampah pada tempatnya agar pantai Wisata Karimunjawa tetap terlihat sejuk dan nyman buat bersantai.

Jenis fauna darat yang umum dijumpai adalah Rusa (Cervus timorensis) dan Monyet Ekor Panjang (Macaca fascicularis karimondjawae).

Terakhir Afendi 2008,menyatakan bahwa kelimpahan populasi monyet ekor panjang di hutan hujan tropis dataran rendah Pulau Karimunjawa adalah 267 ekor yang tersebar di seluruh wilayah hutan hujan tropis dataran rendah.  

Mogea dkk, 2003 menyebutkan terdapat 16 jenis reptilia dan 2 jenis amphibia di Taman Nasional Karimunjawa, diantara reptil terdapat jenis Ular Edor (Calloselasma rhodostoma).

Hal seperti inilah yang perlu dijaga kelestariannya, bagi para wisatawan dilarang keras untuk membawa apalagi sampe membunuh hewan yang dilindungi di Wisatawan Karimunjawa.

Sebagai taman nasional sekaligus taman laut, Karimunjawa merupakan rumah bagi terumbu karang, hutan bakau, hutan pantai, dan hampir 400 spesies fauna laut.

Di beberapa pulau Anda dapat menjumpai hutan pantai dan hutan mangrove dengan ciri khas adanya tanaman ketapang, cemara laut, jati pasir, setigi, waru laut, dan bakau hitam.
Tanaman yang menjadi ciri khas di hutan – hutan yang ada di Taman Nasional Karimunjawa adalah Dewadaru atau ada juga yang menyebutnya dengan nama Nagasari.

Oleh masyarakat Jawa tanaman ini dianggap keramat, bahkan ada mitos yang menyebutkan kalau tanaman Dewadaru tidak boleh di bawa keluar dari pulau ini. Bagi para wisatawan dimohon jangan menebang pohon - pohon langka yang di ada Pulau Karimujawa dimohon malah kebalikannya dimohon kerja samanya antara warga karimunjawa dengan para wisatawan agar tetap menjaga pohon - pohon yang langaka yang hanya di temukan di karimunjawa.

wisata karimunjawa
Gambar 1.3 Kayu Dewandaru Karimunjawa

Biarkan Pulau Karimunjawa tetap menjadi pulau yangmiliki 100 keunikan dan mitos yang beredar dalam setiap pohon yang ada.

Posting Komentar untuk "KALAU TIDAK MAU DIHAKIMI ORANG BANYAK JANGAN LAKUKAN HAL INI DI KARIMUNJAWA"